Senin, 27 September 2010

IDEOLOGY

makna Ideology

Ideology memiliki makna penting bagi kehidupan berbangsa dan bernegara.makna ideology dari suatu bangsa adalah suatu wawasan dan pandangan hidup kebangsaan dan bernegaranya, suatu negara akan memerlukan ideology agar didalam perkembangannya setiap bangsa yang ingin berdiri sendiri dengan kokoh dan mengetahui arah dan tujuan yang akan dicapai.segala persoalan yang dihadapidan memecahkannya secara tepat.

prinsip ideology

A. Prinsip-Prinsip Hidup berbangsa dan Bernegara.
B. dasar bagi kehidupan berbangsa dan bernegara
C. arah dan tujuan dalam kehidupan berbangsa dan bernegara

bentuk-bentuk ideology dan artinya

Liberalisme
Ideologi liberalisme dilatarbelakangi oleh situasi di eropa sebelum abad ke-18 yang diwarnai oleh perang agama, feodalisme, dominasi kelompok aristrokasi, dan bentuk pemerintahan yang bercorak monarki absolute.

Kapitalisme
Kapitalisme merupakan buah dari ide Adam Smith dan David Ricardo. Keduanya menggagas ide-ide liberal serta rasional. Khusunya tentang hakekat serta peran pemerintah dalam masyarakat sipil.

Kolonialisme
Adalah faham tentang penguasaan oleh suatu Negara atas daerah/bangsa lain dengan maksud untuk memperoleh wilayah Negara tersebut

Nasionalisme
Nasionalisme merupakan salah satu ideologi yang sangat berpengaruh di Eropa pada akhir abad ke-18 sampai abad ke-20, dan di asia afrika pada abad ke-20 . Pada kurun waktu dua abad, nasionalisme telah mempresentasikan diri sebagai ideologi yang berperan penting dalam pembentukan Negara bangsa (nation state ).

Sosislisme
Ideologi ini berkembang sebagai reaksi terhadap kehidupan sosial ekonomi yang dibangun dibawah system kapitalisme.

Marxisme
Marxisme tampil sebagai sebuah ideologi politik setelah kematian karl max pada tahun 1863. Gagasan Karl Max sebenarnya dapat dikelompokan dalam rumpun sosialisme, tetapi karl max mengklaim bahwa sosialisme yang digagasnya adalah sosialisme yang ilmiah dan revolusioner

Fasisme dan Nazisme
Berakhirnya perang dunia ke I pada 1918 meninmbulkan tragedy bagi eropa dan dunia. Terlebih bagi Negara-negara yang kalah perang. Istilah fasisme dikumandangkan pertama kali pada tahun 1919, pada saat berdirinya gerakan fasis di Italia

Feminisme
Feminisme sebagai suatu pemikiran dan gerakan lahir di akhir abad ke-18, setelah revolusi amerika dan revolusi Prancis. Pemikiran ini didorong karena realitas di masyarakat yakni bahwa pada masa itu, erakan fasis di Italia.

Ekologisme
Sebagai isu global, masalah lingkungan hidup merupakan salah satu yang terpenting. Hal ini dapat dilihat dari diadakannya Konferensi Tingkat Tinggi Bumi ( Earth Summit ) tentang lingkungan dan pembangunan pada tahun 1992 di Rio de Jeneiro. KTT ini dihadiri oleh 100 kepala Negara, 172 perwakilan resmi Negara, 14 ribu organisasi non pemerintah dan diliput lebih dari 8000 wartawan.

Negara yang memakai ideology : Russia, Republik Rakyat China, Vietnam. ti USA, United Kingdom, Kerajaan Jepang, Kerajaan Australia dll



Tidak ada komentar:

Posting Komentar